Tag Archives: adminduk

Disdukcapil Surabaya Terima Kunjungan Studi Banding dari Disdukcapil Kota Batu

Surabaya, 22 Mei 2024 – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Surabaya menerima kunjungan studi banding dari Ibu Wiwik Nuryati, Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Batu, di Mal Pelayanan Publik (MPP) Siola. Kunjungan ini bertujuan untuk mempelajari inovasi dari Disdukcapil Surabaya, yaitu KatePay. KatePay merupakan terobosan baru dari Pemerintah Kota Surabaya yang […]

Mengenal Lebih Dekat Identitas Kependudukan Digital (IKD) atau KTP Digital

KTP Digital atau Identitas Kependudukan Digital (IKD) disinyalir akan menyingkirkan KTP fisik secara bertahap mengingat kelangkaan blangko yang sering terjadi. Bagaimana bentuk produk baru ini? IKD merujuk pada sistem identitas digital yang digunakan untuk menggantikan KTP fisik. IKD menggunakan aplikasi berbasis smartphone yang memungkinkan individu untuk mengakses dan membuktikan identitas mereka secara elektronik. Produk Identitas […]

Direktur Jenderal Dukcapil Kemendagri Meninjau Pelayanan Adminduk di Kelurahan dan Liponsos Surabaya

Prof. Zudan-sedang-berinteraksi-dengan-salah-satu-warga-liponsos-surabaya

Pada kunjungan ke Surabaya pada hari Kamis (17/03/2022), Prof. Zudan Arif Fakrulloh menyempatkan diri untuk meninjau secara langsung pelayanan adminduk di Kelurahan Pradah Kalikendal. Prof Zudan mengapresiasi pelayanan yang diberikan oleh petugas OSS yang ada di kantor kelurahan dan kecamatan. Selain itu, Prof. Zudan juga sempat mendengarkan inovasi terbaru yaitu “Radio Kampung Swargaloka” yang di […]